Halooo.... Semoga bermanfaat

Sabtu, 23 April 2016

CONTOH PENILAIAN AFEKTIF


Penilaian afektif merupakan salah satu teknik menilai yang digunakan untuk mengukur nilai Sikap siswa. Didalam penilaian afektif ini biasanya menggunakan teknik observasi dmana sebelumnya harus membuat semacam instrumen sebagai rambu-rambu dalam mengukur sifat siswa. Berikut ini adalah contoh penilaian afektif untuk mengukur nilai sikap siswa.Ciri-ciri hasil belajar afektif akan tampak pada peserta didik dalam berbagai tingkah laku.
Ranah afektif menjadi lebih rinci lagi ke dalam lima jenjang, yaitu:
1. Receiving atau attending ( menerima atua memperhatikan)
2. Responding (menanggapi) mengandung arti “adanya partisipasi aktif”
3. Valuing (menilai atau menghargai)
4. Organization (mengatur atau mengorganisasikan)
5. Characterization by evalue or calue complex (karakterisasi dengan  suatu nilai atau
komplek nilai)
 
 
Contoh:
A.    Instrumen Observasi Kinerja Untuk Penilaian Sikap

Mata Pelajaran
:
Sejarah
Kelas
:
XI IPS 1
Pokok/Sub Bahasan
:

Indikator
:
1.      Mencari Informasi dan menemukan masalah


2.      Kerjasama dengan anggota kelompok


3.      Menghargai kelompok lain


4.      Mengajukan pertanyaan


5.      Menjawab pertanyaan


            Hari, Tanggal pengamatan:
No
Nama Siswa yang terlibat
Jenis keterlibatan
Keterangan
 1
 Cinta
 1,2,3,4

 2
 Love
 2,3

 3
 Sayang
 1,2,3,4,5

 .........






















Tidak ada komentar:

Posting Komentar